Lempengan emas dari dalam makam.
Emas sudah menjadi barang berharga sejak zaman dahulu.Logam berwarna kuning terang ini,telah menjadi perhiasan dan juga alat untuk bertransaksi,maka tidak heran jika emas paling banyak diburu.
Sejak jaman kerajaan,keberadaan emas tidak bisa dipisahkan dari kekuasaan.Maka tidak heran,jika Firaun saja dikuburkan bersama perhiasan-perhiasan emasnya yg sangat banyak.
Tetapi ternyata,tidak hanya Firaun yang dikuburkan bersama kekayaannya.Salah satu makam kuno kaisar Cina,ternyata ditemukan bersama dengan emas beragam bentuk dan ukuran.Seperti apa kisah penemuannya?
Bongkahan Emas 'Telinga Setan' Ini Ditemukan Saat Bulan Purnama
Ini adalah bebrapa saat yg mengejutkan bagi tim arkeolog,saat menggali makam kerajaan Marquis dari Haihun yg berkuasa saat Dinasti Han Barat (206 Sebelum Masehi-24 Sesudah Masehi) berkuasa.Mereka menemukan sejumlah besar emas,yg diperkirakan didapatkan selama periode kekuasaannya.
Emas berbentuk piringan.
Pemakaman ini terdiri dari delapan makam dan situs pemakaman kereta,dan telah dipelajari selama lima tahun terakhir.Dan tim arkeolog telah menemukan koin perunggu Wuzhu,giok dan ribuan batang emas,perunggu dan logam-logam berharga lainnya.
Diperkirakan,makam utama berada di Jiangxi,sebuah provinsi timur China di mana para arkeolog masih melakukan penggalian saat Natal tiba.Makam tersebut diperkirakan milik Liu Dia,yang merupakan cucu dari Kaisar Wu.
Diusir Istri,Suami Temukan Bongkahan Emas Seharga Rp2 Miliar
Penemuan logam mulia ini juga sangat beragam,seperti bentuk ingot kuku,liontin batu giok, kereta kuda,permainan papan dan lampu perunggu berusia 2. 000 tahun.
Baca Juga:Tanda Melahirkan Sudah Dekat
Sejak penggalian yg dimulai tahun 2011,lebih dari 10. 000 macam barang telah ditemukan di makam-makam ini,dan 110 di antaranya telah dipamerkan di Museum Provinsi Jiangxi di Nanchang.
ADS HERE !!!